Menentukan karakter terbaik di game Blue Archive bisa menjadi tantangan besar, terutama bagi kamu yang baru memulai perjalanan di game ini.ย
Dalam artikel ini, kami akan membahas tier list karakter Blue Archive yang lengkap, dimulai dari tingkat terendah hingga tertinggi.ย
Yuk, simak ulasan terlengkap dan terbaru berikut untuk membantu kamu memilih karakter yang tepat dan terbaik guna menyelesaikan misi terutama misi stage event.
Mengenal Game Blue Archive
Blue Archive adalah sebuah game RPG berbasis gacha yang dikembangkan oleh Nexon.ย Game ini mengajak kamu untuk berperan sebagai seorang penasihat akademi yang memimpin siswi-siswi berbakat dalam menyelesaikan misi di dunia yang penuh konflik.ย
Dengan latar belakang cerita yang menarik dan karakter-karakter yang memikat, Blue Archive berhasil mencuri perhatian banyak penggemar game RPG di seluruh dunia.
Karakter Blue Archive dibagi menjadi dua kategori utama, yaitu Specials dan Strikers.ย Setiap kategori memiliki kemampuan unik yang dapat dioptimalkan untuk menyelesaikan berbagai tantangan demi mendapatkan item drop dari stage tertentu.ย
Terutama stage yang susah yang benar-benar membutuhkan karakter dengan kemampuan spesial dan melipatkangandakan item drop dari stage event itu.ย Berikut ini adalah daftar lengkap tier list karekter Blue Archive untuk kedua kategori tersebut.
Tier List Karakter Blue Archive Specialsย
Karakterย Blue Archive dalam kategori Specials berperan sebagai pendukung utama di tim kamu, dengan kemampuan yang sangat bervariasi mulai dari penyembuhan hingga taktik tempur.ย
Tier list ini akan membantu kamu mengetahui siapa saja karakter terbaik di kategori ini, dimulai dari tingkat Tier D yang paling dasar hingga Tier S yang tak tergantikan.ย
Dengan mengetahui peringkat ini, kamu bisa menentukan strategi terbaik untuk memperkuat tim kamu dan menghadapi berbagai tantangan di dunia Blue Archive.
Tier D
Karakter Blue Archive pada tier ini memiliki performa yang cukup terbatas dalam pertempuran. Mereka cocok digunakan di awal permainan atau saat kamu belum memiliki pilihan lain:
- Kaede (Support, Back)
- Sena (Tactical, Back)
- Nodoka (Support, Back)
- Ayane (Healer, Back)
- Saya (Attacker, Back)
- Juri (Support, Back)
- Shimiko (Back, Back)
Tier C
Karakter pada tier ini memiliki kemampuan yang sedikit lebih baik, tetapi masih kurang optimal dalam beberapa skenario:
- Minori (Attacker, Back)
- Hanae (Support, Back)
- Saki (Attacker, Back)
- Cherino (Hot Spring) (Tactical, Back)
- Hatsune Miku (Support, Back)
- Mashiro (Attacker, Back)
- Chinatsu (Healer, Back)
Tier B
Karakter tier B mulai menunjukkan potensi besar dan cukup fleksibel digunakan di berbagai situasi:
- Kotama (Support, Back)
- Karin (Attacker, Back)
- Shizuko (Swimsuit) (Support, Back)
- Utaha (Attacker, Back)
- Mashiro (Swimsuit) (Attacker, Back)
- Akane (Bunny Girl) (Tactical, Back)
Tier A
Pada tingkat ini, karakter memiliki kemampuan yang sangat kuat dan dapat mendominasi permainan jika digunakan dengan tepat:
- Shiroko (Swimsuit) (Attacker, Back)
- Kazusa (Band) (Attacker, Back)
- Nagisa (Attacker, Back)
- Hibiki (Attacker, Back)
- Kirino (Swimsuit) (Supporter, Back)
- Haruka (New Year) (Support, Back)
Tier S
Karakter tier S adalah yang terbaik di kategori Specials. Mereka memiliki kemampuan yang luar biasa dan dapat menjadi kunci kemenangan kamu:
- Fuuka (New Year) (Support, Back)
- Himari (Support, Back)
- Iroha (Tactical, Back)
- Ako (Support, Back)
- Serina (Healer, Back)
Tier List Karakter Blue Archive Strikersย
Karakter dalam kategori Strikers memiliki peran utama dalam tim dengan fokus pada serangan dan pertahanan di garis depan.ย
Tier list ini akan membantu kamu menentukan karakter terbaik untuk meningkatkan performa timmu dalam pertempuran.ย
Untuk melumpuhkan tim musuh, terutama yang memiliki pertahanan spesial, pemilihan karakter terbaik sangat dibutuhkan demi menerobos barisan depan tim musuh.
Mulai dari Tier D yang memiliki kemampuan dasar hingga Tier S yang luar biasa, daftar ini akan memandumu memilih karakter paling efektif untuk setiap situasi di Blue Archive.
Tier D
Karakter tier D di kategori Strikers biasanya memiliki kemampuan dasar yang kurang efektif:
- Shun (Kid) (Attacker, Back)
- Kaho (Attacker, Middle)
- Kirara (Attacker, Middle)
- Chise (Swimsuit) (Support, Middle)
- Mimori (Support, Middle)
Tier C
Karakter tier C memiliki kemampuan yang lebih baik dibandingkan tier D, tetapi masih belum terlalu menonjol:
- Toki (Attacker, Middle)
- Mina (Support, Middle)
- Serina (Christmas) (Support, Middle)
- Sumire (Attacker, Front)
- Neru (Attacker, Front)
Tier B
Karakter tier B di kategori ini cukup kuat untuk digunakan dalam berbagai skenario pertempuran:
- Hina (Attacker, Back)
- Haruka (Tank, Front)
- Junko (Attacker, Middle)
- Eimi (Tank, Front)
- Izuna (Attacker, Front)
- Momoi (Attacker, Middle)
- Nonomi (Swimsuit) (Attacker, Back)
- Wakamo (Attacker, Back)
Tier A
Karakter tier A mulai mendekati kualitas terbaik dengan fleksibilitas dan kemampuan yang sangat baik:
- Kayoko (New Year) (Support, Middle)
- Midori (Maid) (Attacker, Back)
- Azusa (Swimsuit) (Attacker, Middle)
- Shun (Attacker, Back)
- Yuuka (Sportswear) (Tank, Front)
- Mutsuki (New Year) (Attacker, Back)
Tier S
Di kategori ini, karakter memiliki kemampuan terbaik dan dapat menjadi pembeda dalam pertempuran:
- Cherino (Attacker, Middle)
- Hoshino (Swimsuit) (Support, Front)
- Iori (Attacker, Back)
- Mika (Attacker, Front)
- Tsubaki (Tank, Front)
Dengan memahami tier list ini, kamu dapat membuat strategi yang lebih baik dan memaksimalkan potensi tim di Blue Archive.ย
Jangan lupa untuk selalu menyesuaikan pilihan karakter Blue Archive dengan gaya bermain kamu dan kebutuhan misi untuk mendapatkan hasil maksimal dalam memperoleh drop item dari stage tertentu terutama stage event yang membutuhkan karakter list terbaik.ย
Selamat bermain dan semoga berhasil menyelesaikan berbagai tantangan di game Blue Archive!